Lika-liku dalam meniti karir baik berita suka dan berita duka, tidak luput dari kehidupan sang legenda Nike Ardilla.
Special content untuk hari ulang tahun Nike Ardilla
Memiliki impian menjadi penyanyi sejak kecil, membuat Nike Ardilla terus berusaha mengembangkan bakatnya. Berkat usaha dan dukungan keluarga akhirnya impian itu terwujud
Behind the scene Nike Arilla The Series part 1 yang tayang eksklusif hanya di STRO!
Mengapa Sendy terkesan terlalu mudah untuk melepaskan Nike? Dan apa yang membuat Andra terus mendekati Nike? Temukan jawabannya di Inside Nike Ardilla The Series Episode 5!